Monday, 28 November 2022

Polsek Ngampilan Polresta Yogyakarta Lakukan problem solving Kesalahpahaman Antar Warga


Ngampilan - Kapolsek Ngampilan Polresta Yogyakarta melakukan problem solving terhadap permasalahan di terminal Wisata Ngabean, Senin (28/11/2022).

Kapolsek Ngampilan Polresta Yogyakarta Komisari Polisi Hendro Wahyono,SH.MH.sesuai perintah Kapolresta Yogyakarta setiap permasalahan mengedepankan rostorative justice sebelum diajukan dalam ranah hukum sehingga masyarakat mendapatkan rasa keadilan dalam penanganan suatu permasalahan 

Dalam kesempatan tersebut Komisari Polisi Hendro Wahyono,SH.MH.menyampaikan agar permasalahan yang terjadi jangan sampai berkelanjutan dan selesai di temapat ini dan tidak meluas ke mana - mana dan melibatkan banyak pihak yang semakin memperkeruh situasi yang saat ini akan memasuki tahun politik diharapkan juga dapat membatu stabilitas politik dan keamanan di wilayah Ngampilan khususnya dan Wilayah Kota Yogyakarta pada Umumnya,dan segala permasalaha tidak harus di selesaikan dengan cara kekerasan namun dicari solusi atau musyawarah mufakat untuk menyelesaikan permasalah tersebut

Selain itu juga Kompol Hendro Wahyono,SH.MH.meminta bantuan kepada warga masyarakat dan komunitas yang ada di terminal wisata Ngabean apabila menjumpai atau melihat dan mengetahui sesuatu yang mengganggu situasi Kamtibmas bisa menghubungi pihak kepolisian sesuai dengan imbauan Kapolresta Yogyakarta Komisaris Besar Polisi Idham Mahdi,S.I.K.,M.A.P.

Show comments
Hide comments
No comments:
Write comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *



Back to Top