Monday, 14 March 2022

Polsek Ngampilan Kawal Prosesi Pemakaman Warga

 


Ngampilan - Personil Polsek Ngampilan laksanakan pengamanan dan pengawalan Pokema di rumah duka warga yang sedang mengalami kedukaan, Senin (14/03/2022).

" Salah Satu Wujud pelayanan kepada masyarakat yang dilaksanakan oleh Polsek Ngampilan dengan memberikan pelayanan Pengamanan dan pengawalan kepada masyarakat yang mengalami kedukaan,hal tersebut dilaksanakan dengan iklas dan gratis," tegas Kompol Hendro Wahyono,SH.MH. kepada Kasi Humas Polsek Ngampilan.

Selain memberikan pengamanan dan pengawalan secara gratis dari rumah duka sampai dengan lokasi pemakaman personil Polsek Ngampilan juga menyampaikan imbauan protokol kesehatan kepada para pelayat yang datang di rumah duka terang Kompol Hendro Wahyono,SH.MH.

Show comments
Hide comments
No comments:
Write comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *



Back to Top