Wednesday, 1 September 2021

Propam Polda DIY Cek Kelengkapan Administrasi Personel Polsek Ngampilan


Ngampilan- Kegiatan Penegakaan Disiplin anggota Polri yang dilaksanakan oleh Propam Polda DIY di Polsek Ngampilan.Rabu ( 01/09/2021 ).

Pelaksanaan Penegakan Disiplin bagi anggota Polri yang dilaksanakan di Polsek ngampilan dipimpin oleh IPTU Arif S.dengan sasaran Gampol,Kelengkapan Surat Surat yang dimiliki,penggunaan media sosial yang santun dan benar oleh kepada anggota Polsek Ngampilan.

Dalam kesempatan tersebut juga disampaikan agar selalu menghindari dan menjauhi pelanggaran pelanggaran berat seperti  penyalah gunaan wewenang,Narkotika dan pelanggaran pelanggaran norma Sosial dan Agama.

Kegiatan tersebut juga dilaksanakan pengecekan perlengkapan perseorangan pada tiap tiap anggota polsek Ngampilan.

Show comments
Hide comments
No comments:
Write comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *



Back to Top