Friday, 11 June 2021

Bhabinkamtibmas Polsek Pakualaman Bersihkan Vandalisme di Purwokinanti

 


Bhabinkamtibmas Kelurahana Purwokinanti, Pakualaman, Aipda Sujiman, Jumat  11 Juni 2021, Pukul 09.00 Wib, Bertempat  : Wilayah kelurahan Purwokinanti, Pakualaman, Yogyakarta.

Bergabung dengan Kasie Trantib Kecamatan, BKO Satpol PP kemantren Pakualaman, Kasie Trantib kelurahan. Purwokinanti dan Anggota Linmas kelurahan Purwokinanti melaksanakan kegiatan penertiban Vandalisme di wilayah kelurahan Purwokinanti, Pakualaman, Yogyakarta.
 melaksanakan pengecatan pada dinding - dinding tembok yang  terdapat coretan/ tulisan vandalisme yang ditemukan di wilayah kelurahan Purwokinanti, Pakualaman, Yogyakarta. 

Adapun untuk route pelaksanaan kegiatan sbb :
Kelurahan Purwokinanti - Jl. Purwanggan - Jl. Gajahmada - Jl. Jayengprawiran - Jl. Jagalan - Jl. Juminahan - Jl. Gajahmada - Jl. Masjid - Kelurahan Purwokinanti

Kegiatan berjalan lancar dan kondusif, masyarakat merasa aman dan dekat dengan kepolisian serta tetap menerapkan Protokol Pencegahan Covid- 19 selama kegiatan berlangsung.

Disela sela giat tersebut Bhabinkamtibmas Aipda Sujiman mengajak kepada warganya agar selalu menjaga kebersihan, baik perorangan maupun lingkungan serta terkait adaptasi kebiasaan baru selalu taati 5 M demi keselamatan kita bersama.

Show comments
Hide comments
No comments:
Write comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *



Back to Top